Cara Membuat Background dan Icon di Fashdisk Anda


Siti Amina (1055201035)



Mungkin kamu pernah melihat di flasdisk temen, guru, ortu atau pacar terlihat sebuah background yang menarik. Atupun kamu melihat icon di flashdisknya tidak seperti biasanya. Nah disini kita akan membahas bagaimana cara membuat background dan icon tersebut menjadi menarik di flashdisk anda. Gak ribet koq caranya, sebenarnya hanya membutuh sebuah program notepad.exe. Mudah bukan?
Biasanya flashdisk yang terdapat backgroud tersebut dikarenakan di dalam flashdisk tersebut terdapat file desktop.ini ataupun autorun.inf. Tidak semua autorun.inf itu adalah salah satu file berupa virus. Tetapi adalah sebuah script yang menjalankan sesuatu secara otomatis. Baik itu sebuah program ataupun menunjukkan sebuah icon.
Untuk cara membuat backgroud anda hanya perlu membuka notepad dan menuliskan 

[{BE098140-A513-11D0-A3A4-00C04FD706EC}]
IconArea_Text=0×000000
IconArea_Image=(nama gambar kamu.jpg)
Tambahan:
IconArea_Text=0×000000

untuk warna kamu dapat mengubahnya di angka 000000, mungkin kamu dapat menggunakan google untuk mencari warna kesukaan kamu, dan jangan lupa simpan dengan nama desktop.ini
Untuk membuat agar icon anda menarik anda dapat menuliskan

[AutoRun]
icon=file icon anda.ico,0
dan kemudian simpan dengan nama autorun.inf
http://www.indoblack.co
m

0 comments:

Post a Comment

Comments

Followers